Senin, 26 Agustus 2013

Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online

Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online | Assalamualaikum Wr. Wb.

Haii Bloger kali ini Saya akan memberi tahu tentang Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online.


Dalam dunia bisnis promosi merupakan suatu kegiatan yang hukumnya wajib untuk dilakukan, karena promosi itu sangat penting dalam dunia bisnis.
Tanpa promosi, produk yang Anda akan pasarkan akan sulit untuk bisa diketahui oleh orang lain, dan itu artinya produk Anda akan sulit dipasarkan atau dijual.

Cara Promosi Yang Baik dan Benar diantaranya :
1. Memilih Target Penjualan
    Yang dimaksud memilih target penjualan yaitu dengan menargetkan atau menitik beratkan promosi kita kepada salah Satu titik. Semisal jika kita menjual baju anak-anak, berarti targetkan penjualan kita kepada ibu-ibu atau wanita yang mempunyai anak kecil. Caranya yaitu dengan memakai  keyword pada produk penjualan anda yaitu Baju anak-anak murah, baju anak-anak, baju anak-anak lucu, dsb.
Dengan begitu produk yang akan kita jual akan tertuju kepada konsumen yang akan membeli baju anak-anak.

2. Promosi melalui situs populer
    Pergunakan lah situs-situs populer yang biasa anda pergunakan semisal facebook, twiter, google, yahoo, dsb, karena pengunjung situs-situs tersebut begitu banyak, yang berarti makin banyak juga kemungkinan agar produk anda untuk dikenal atau diketahui banyak orang.

3. Jangan Terlalu Agresive Berpromosi
    Terlalu Agresive dalam berpromosi cendrung akan menimbulkan rasa malas orang lain untuk melihat barang anda karena terlalu sering anda berpromosi yang itu-itu saja dan terkesan barang yang anda promosikan kurang begitu laku dalam pasaran. ada baiknya anda berpromosi yang sewajarnya yang bisa membuat orang lain penasaran untuk melihat dan mengetahui mengenai barang atau produk yang akan anda perjualkan.

Kurang itulah beberapa Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online.

Sekian dulu artikel mengenai Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online. Nantikan artikel dan informasi selanjutnya. Semoga Anda merasakan manfaatnya...


They Can Because They Think They Can

Novianto Nurpratama
Email : Novianto.Nurpratama@gmail.com
Cell  : 08998993261
Blog  : http://bisnismurah-bisnissukses.blogspot.com/
        http://usahasampingannovianto.blogspot.com/
Description: Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online
Rating: 4.5
Reviewer: Unknown
ItemReviewed: Cara Promosi Yang Baik dan Benar dalam Bisnis Online

8 komentar :

  1. Terimakasih mas ...
    Smoga bisa bermanfaat...

    Sukses slalu mass ...

    BalasHapus
  2. kebanyakan marketer melakukan promosi secara besar2an dan cenderung agresif, nampaknya ini perlu dihindari ya..
    nice share

    BalasHapus
  3. terima kaish atas infonya semoga ini bermanfaat ...

    BalasHapus
  4. jadi seperti itu ya, saya baru tahu
    trims banyak

    BalasHapus
  5. saya kayanya udah mempromosikan seperti yang tertera di atas namun sampai saat ini saya belum berhasil melakukan penjualan,, saya bingung dari mana kesalahannya gan gkgkgkt tapi makasih infonya

    http://usahabisnisampingan.blogspot.com/

    BalasHapus
  6. Luarbiasa gan.
    Thanks for informasinya dan artikelnya sangat menarik

    BalasHapus
  7. Dapatkan kunjungan unik dengan memasang iklan, banner atau link di Promosisaja.com, iklan anda akan tetap pada halaman/postingan tertentu dan tidak berpindah sedikitpun. Anda memasang iklan kami yang mempromosikannya. Kami tidak merekarut siapapun tapi kami akan memasangnya diberbagai iklan diinternet, baik yang gratis ataupun berbayar.

    http://promosisaja.com

    BalasHapus
  8. Terimakasih buat infonya, bermanfaat sekali khususnya buat saya..

    BalasHapus